Retakan



Memangnya, siapa aku dihidupmu..
Aku tak memiliki arti apa-apa.
Pikiran positive selalu kutujukan untukmu.
Namun sikapmu tak mendukung itu.

Retakan itu tiap saat kuperbaiki.
Disetiap malam ku ratapi diriku.
Rasa tulusku padamu,
Tak mampukah kau merasakannya?
Atau kau menepisnya sebelum sampai padamu?

Kupikir,
Mungkin ini saatnya.
Sampai jumpa dilain hari.

***

Faj
02 Januari 2023

Comments